Program Imlek di Hotel Sintesa Peninsula

imlek
Dari Pantauan Trijaya Menjelang tahun baru Imlek sejumlah hotel di Palembang mulai mempercantik penampilan dengan menambah sejumlah interior khas etnis Tionghoa.
Misalnya di Hotel Sintesa Peninsula, sejumlah ruang di lobby dan coffee shop tampak sejumlah interior imlek seperti lampion yang dipasang menggantung di plafon, pohon sakura, serta tak ketinggalan tulisan Gong Xi Fat Cai.
Sales and Marketing Menejer Hotel Sintesa Peninsula, Mopriantika menuturkan, jelang imlek yang jatuh pada 19 Februari ini pihaknya mulai kebajiran pemesanan tempat, mulai dari kamar hingga sejumlah room.



Leave a Reply